Binsisbandung.com - Baru-baru ini prediksi Warren Buffett tentang Crypto yang hancur terbukti benar. Hal ini didukung dengan tumbangnya exchange terbesar kedua dunia, FTX.
Perihal prediksi Warren Buffett tentang Crypto kini ramai diberitakan oleh berbagai media.
Sebuah video tentang prediksi Warren Buffett tentang Crypto pun kini viral di media sosial.
Baca Juga: Simak baik-baik! Strategi Warren Buffett Agar Sukses di Bursa Saham
Warren Buffett, salah satu investor saham paling sukses di dunia merupakan salah satu kritikus Cryptocurrency yang paling vokal.
Pada tahun 2018, Warren Buffett mengatakan bahwa Crypto akan menarik banyaknya penipu dari orang-orang yang ingin menjadi kaya karena melihat tetangga mereka kaya.
Buffett juga mengatakan bahwa Crypto akan berakhir dengan buruk, sedangkan Charlie Munger, tangan kanan Warren Buffett mengatakan bahwa Cryptocurrency sebagai hal yang menjijikkan.
Baca Juga: Nubank yang didukung Oleh Warren Buffet Kini Memfasilitasi Trading Crypto untuk 54 Juta Nasabah
“Ternyata orang-orang tua benar-benar tahu apa yang mereka bicarakan… siapa yang tahu,” ujar ekonom Stephen Geiger ketika menanggapi viralnya video tersebut.
Artikel Terkait
Kacau! Perusahaan Cryptocurrency FTX mengalami kebangkrutan , CEO Mengundurkan Diri
Simak! Nasib Bitcoin dan Crypto kembali runtuh setelah FTX menyatakan bangkrut
Makin Kacau! Co-Founder FTX Bankman-Fried Diduga Melarikan Diri ke Argentina
Simak! Kenapa Robert Kiyosaki Tidak khawatir Dengan Harga Bitcoin
Bank Sentral Rusia menetapkan aturan Perpajakan untuk Crypto