Penting Disimak, Berikut Ragam Bunga Pembawa Keberuntungan Menurut Fengshui

- Jumat, 23 Desember 2022 | 20:30 WIB
bunga pembawa keberuntungan menurut fengshui (pexel/wolfgang)
bunga pembawa keberuntungan menurut fengshui (pexel/wolfgang)

Binisbandung.com - Penyatuan dengan alam, kecintaan dengan makhluk ciptaan Tuhan, ternyata membawa energy positif dalam hidup kita. Bisnisbandung.com merangkumkan untuk anda ragam bunga pembawa keberuntungan menurut fengshui.

Anggrek adalah bunga pembawa keberuntungan menurut fengshui poin pertama. Ini adalah salah satu perwakilan bunga nasional di China. Secara energy, anggrek berada pada tingkatan chakra yang tinggi. Anggrek melambangkan kemurnian, kesuburan dan kesuksesan karier.

Disarankan untuk menaruh anggrek warna dalam ruang meditasi dan ruang keluarga untuk menjadi bunga pembawa keberuntungan menurut fengshui. Hal ini akan membuka pintu-pintu keberuntungan dalam hidup anda.

Baca Juga: The Fed AS Menaikkan Suku Bunga Sebesar 0,5 Poin Mengatakan Kemungkinan Akan Menaikan Lebih Banyak

Bunga peony adalah bunga pembawa keberuntungan menurut fengshui urutan kedua. Bunga peony merah menjadi symbol utama pernikahan. Bunga peony merah mudah adalah tentang romansa.

Bunga teratai ada di urutan ketiga bunga pembawa keberuntungan menurut fengshui. Bunga teratai adalah metafora perjalanan manusia menuju pencerahan.

Bunga ini dianggap suci di banyak budaya Asia. Bunga teratai identic dengan kedamaian dan harmoni sempurna di rumah. Dan anda sekeluarga dimudahkan menuju cahaya dan kesempurnaan hidup.

Bunga krisan kuning cerah melambangkan sinar matahari murni dan juga melambangkan kerja keras. Anda bisa meletakkan bunga ini di kamar tidur dan area umum rumah.

Baca Juga: Kacau! Bank sentral Selandia Baru memberikan rekor kenaikan suku bunga, menandai resesi 2023

Bunga plum, bunga prem, bunga ceri, bunga dogwood, bunga persik termasuk dalam area kesehatan. bunga ini melambangkan kemurnian dan penyembuhan.

Bunga-bunga ini tahan di musim dingin sehingga melambangkan ketangguhan,daya tahan dan keajaiban. Bunga-bunga ini juga menarik banyak keberuntungan.

Bunga magnolia putih melambangkan cinta dan kemurnian serta menarik kemakmuran. Letakkan di ruang tamu dan ruang meditasi.

Baca Juga: Edelweis, Bunga Perlambang Cinta Sejati

Bunga lily adalah tanaman yang menenangkan, damai dan bahagia juga menambah energy di area public di rumah. Seperti ruang tamu,ruang makan, pintu masuk dan ruang meditasi.

Halaman:

Editor: Ahmad Farizal

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Spiritual Values Seperti Apa Yang Baik?

Sabtu, 10 Juni 2023 | 20:30 WIB

Constitutional Values Yang Wajib Kamu Miliki

Sabtu, 10 Juni 2023 | 19:45 WIB

Mengupas Tuntas Tentang Pentingnya Social Value

Sabtu, 10 Juni 2023 | 18:45 WIB

Tanda Kulit Kita Sensitif Terhadap Sesuatu

Sabtu, 10 Juni 2023 | 17:45 WIB

Kenapa Laki-laki Cerewet Kurang Produktif?

Sabtu, 10 Juni 2023 | 16:30 WIB
X