Biar waktu yang menjawab, Simak 5 penyebab kenapa pria susah move on dari mantannya

- Selasa, 28 Maret 2023 | 19:45 WIB
Terkadang beberapa alasan dan penyebab kenapa pria belum bisa menerima kehilangan sang mantan karena mereka masih mencintai (pexels/Cottonbro Studio)
Terkadang beberapa alasan dan penyebab kenapa pria belum bisa menerima kehilangan sang mantan karena mereka masih mencintai (pexels/Cottonbro Studio)

Bisnisbandung.com - Hubungan yang terjalin dalam kurun waktu yang lama pastinya akan meninggalkan kenangan dan menjadi penyebab kenapa pria belum bisa move on dari mantannya.

Meskipun pria tersebut sudah mengatakan move on kepada pasangan barunya, sebagai kekasih barunya kamu pun mencari tahu apa penyebab kenapa ia belum bisa melupakan mantannya

Memanglah untuk move on dari seseorang yang telah lama ada di dalam hidup kita akan sangat sulit sehingga pertanyaan tentang penyebab selalu muncul diantara hubungan kalian.

Baca Juga: Acer Triton 500SE (PT516-52s) Core i9 RTX3080Ti, Laptop Gaming Impian Pecinta Game Berat

Ketika seseorang mengalami putus cinta, maka rasa sakit yang muncul sebenarnya bisa dijelaskan secara ilmiah.

Rasa sakit tersebut muncul karena respon yang telah diterima otak akan mengirimkan sinyal rasa tersebut ke seluruh tubuh.

Berikut ini beberapa alasan mengapa pria sulit untuk melupakan wanita yang dicintainya karena rasa sayangnya masih melekat di dalam hatinya.

Baca Juga: Cewek Wajib Jeli Banget! 7 Tanda Pria Hanya Ingin Berteman Saja Sama Kamu

1. Pria lebih sulit untuk memulai hubungan dengan orang baru

Alasan utama yang menyebabkan seorang pria lebih sulit untuk melupakan karena mereka sulit memulai hubungan yang baru.

Berdasarkan penelitian psikologi, wanita lebih mudah beradaptasi setelah putus cinta dan wanita juga sudah memikirkan kemungkinan buruk yang akan terjadi saat menjalani hubungan.

Sementara beberapa pria lebih cenderung tidak memikirkan kemungkinan buruk yang akan terjadi karena sifatnya yang cuek.

Baca Juga: Terungkap Laporan Harta Kekayaan Rizky Alamsyah Yang Sempat Viral Istri Pamer Harta di Medsos

Selain itu rasa trauma yang dialami olehnya juga bisa membuat seseorang lebih susah melupakan apa yang sudah berlalu.

Halaman:

Editor: Alit Suwirya

Sumber: Youtube Milenial Top

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X