Bisnisbandung.com – Seiring perkembangan teknologi yang cukup pesat, tentu perkembangan teknologi ini semakin dimudahkan untuk membantu manusia dalam beraktivitas.
Perkembangan teknologi tablet yang dari masa ke masa selalu berkembang pesat setiap saat.
Apalagi tablet cocok untuk segala aktivitas salah satunya dengan menggambar. Banyak cara untuk melakukan aktivitas gambar digital karena lebih ingin menambah skill lewat gambar digital.
Jika ingin melatih dan belajar skill menggambar, tablet juga dipercaya untuk membuat nyaman pengguna dalam menggambar apalagi banyak perangkat pembantu yang memudahkan menggunakanya.
Mau cari tablet yang bagus untuk menggambar, kami mencoba merekomendasikan tablet yang cocok untuk kamu gunakan dalam menggambar digital.
Berikut ini 4 tablet yang kami rekomendasikan yang cocok untuk kamu dalam menggambar digital untuk aktivitas mu :
Baca Juga: IPhone 14 Memiliki Fitur Unggulan layar Always On dan Konektivitas Satelit
Tablet Wacom Cintiq 22 paling populer dan terbaik di bidang keahliannya. Terdapat banyak rangkaian produk. tablet ini cocok buat kamu yang suka menggambar, ditambah lagi komponen isi tablet ini sungguh bagus dan terpercaya.
Harganya pun sebanding dengan desain serta performa yang disajikannya. Layar pada tablet Wacom Cintiq 22 ini berteknologi multi sentuh yang sangat responsif terhadap sentuhan bahkan bisa membuat kamu nyaman dalam menggambar.
Keunggulan dari perangkat ini dibekali dengan monitor 1920x1080 piksel. Perangkat ini memang ditujukan bagi kamu sebagai seorang desainer art dengan menawarkan media panel 178 derajat semakin memudahkan pengguna.
Baca Juga: IPhone 14 Memiliki Fitur Unggulan layar Always On dan Konektivitas Satelit
2. Samsung Galaxy Tab S4
Artikel Terkait
Ingin Jual Karya Desain Kamu Tapi Bingung Dijual Kemana? Simak Rekomendasi Website Jual Beli Desain Online
Siapakah Armando Broja? Mutiara Baru dari London Biru
Apindo Jabar Sambut Baik Kerjasama Dengan PT Pos Indonesia di WJIS 2022
Simak Jadwal Cum Date Dividen Saham Minggu ini, Grup Astra Tebar Dividen