Bisnisbandung.com - Setiap orang pasti ingin memiliki hubungan yang bahagia dan harmonis, tapi semuanya tidak bisa dipaksa, apalagi jika tanda kamu harus putus sudah ditunjukkan dari sekarang.
Sebetulnya beberapa tanda kamu harus putus bisa saja sudah ditunjukkan dari lama, tapi karena cinta yang semakin hari makin besar maka itulah yang membuat kalian akan terus merasa bimbang untuk memutuskan.
Supaya lebih jelasnya, coba simak beberapa tanda kamu harus putus yang mungkin saja sudah kamu rasakan sekarang.
Baca Juga: 7 Ciri-ciri Orang yang Menyukai Kamu Secara Diam-diam yang Harus Kamu Ketahui, Ternyata Dia
1. Ia sudah meminta untuk dilepaskan
Tidak ada gunanya menahan seseorang yang sudah ingin pergi, ia menandakan bahwa memang tidak merasa nyaman denganmu dan mungkin saja ada orang baru.
Bahkan, kalau dia akhirnya memutuskan untuk tinggal, perasaan insecure dan takut kejadian serupa terulang kembali akan selalu menghantuimu.
Maka dari itu, lepaskanlah orang yang ingin meninggalkanmu. Jangan terlalu lama menggenggam jika dia memaksanya supaya bisa terlepas.
2. Dia berkhianat
Entah itu dengan membohongimu, atau mengingkari janji dan komitmennya padamu. Janganlah kamu terbuai dengan tipu dayanya. Ia hanya ingin mempermainkan dirimu.
Orang yang benar-benar sayang tidak mungkin membiarkan kekasihnya merasa kecewa dan sakit hati, jadi biarkan hatimu bahagia.
Baca Juga: Awali Pagimu Dengan Ini, Demi Kesehatan Kulit Cerah Dalam Hitungan Hari
3. Sudah merasa tidak bahagia
Kamu sudah merasa tidak bahagia bisa jadi entah karena kamu sudah merasa tidak dianggap, tidak dihargai atau tidak ada artinya.
Perlakuan-perlakuan seperti itu pasti membuatmu merasa sudah tidak ada artinya lagi di sisinya. Jangan pernah memaksakan diri untuk bertahan jika hal ini sudah terjadi.
Artikel Terkait
7 Daya Tarik Wanita Yang Bikin Pria Jatuh Cinta Seketika, Nomer 7 Selalu Terbayang-bayang Bikin Susah Tidur!
Jangan Galau! Begini 6 Cara Memikat Wanita Yang Disukai, Dijamin Klepek-klepek!
Merasa Disayang Terus! Simak 3 Kelebihan Jika Kamu Punya Pacar Pengertian
Kamu Termasuk Poin Berapa? Kenali 5 Tanda Wanita Berkelas, Nomor 1 Parah!
Jangan Sampai Jadi Calon Suami! Inilah 6 Tipe Pria Yang Harus Dihindari
7 Cara Mengetahui Perasaan Orang Lain, Nomor 7 Dapat Memahami Emosi Seseorang