Bisnisbandung.com - Setelah dua tahun dirundung pandemi, masyarakat Indonesia mulai ingin berwisata. Tentunya ini menjadi peluang baik bagi para pengusaha.
Untuk semua yang memiliki lahan yang cukup luas, sekitar 1000 meter ke atas, bisa lho dibuat menjadi lokasi wisata.
Lokasi wisata bisa berupa taman bunga, sebagai spot foto yang instagrammable.
Baca Juga: Peluang Bisnis Siomay di Berbagai Kota Dengan Cita Rasa Indonesia
Bisa juga berupa taman burung aneka warna, sebagai wisata sekaligus edukasi bagi anak anak.
Bisa disertakan restoran dengan nuansa alam, dengan view, sungai, air terjun atau mungkin hutan kecil.
Diperlukan sedikit usaha untuk mendesain bersama dengan arsitek yang spesialisasinya memang membuat tempat wisata,namun hasil yang kita dapat akan pasti menjanjikan.
Baca Juga: Kenapa di Spotifiy Kita Harus Update ke Premium? Simak Keunggulan dari Spotify Premium
Artikel Terkait
Berburu Spot Foto Estetik di Bali
Maratua, Salah Satu Surga Wisata di Utara Indonesia
Wisata Pulau Banda Neira Provinsi Maluku, Surga Bagi Para Penyelam
4 Rekomendasi Penginapan Cantik Di Takengon yang Menarik Dicoba Untuk staycation
Cek Rekomendasi Restoran Terbaik Di Banda Neira, Provinsi Maluku
Rekomendasi Restoran Indonesia di Luar Negeri, Serasa Pulang kampung